Pengumuman Hasil Seleksi PPDB SMAN 1 Biau Tahun Pelajaran 2024/2025
Proses pendaftaran peserta didik baru SMAN 1 Biau tahun pelajaran 2024/2025 yang sebelumnya dibuka pada tanggal 27 Mei 2024 telah ditutup pada tanggal 1 Juni 2024. Sejak saat itu, data pendaftar yang masuk ke panitia telah diolah dan diproses berdasarkan Prosedure Operasional Standar (POS) PDDB.
Berdasarkan hasil rapat panitia pada hari Kamis, tanggal 6 Juni 2024, telah diputuskan nama-nama calon siswa yang dinyatakan lolos seleksi.
Penetepan Nama-Nama Calon Peserta Didik Baru: Penetapan Kelulusan Peserta Didik Baru Tahun 2024
Bagi calon peserta didik yang dinyatakan lolos, tahap selanjutnya adalah mengisi formulir registrasi ulang secara online pada Laman Daftar Ulang lalu melakukan lapor diri dengan membawa berkas pendaftaran sesuai dengan jadwal yang akan di umumkan selanjutnya.
Berikut Jadwal Lapor diri dan wawancara : Jadwal Lapor Diri dan Wawancara Calon Peserta Didik Baru
Calon peserta didik yang tidak melakukan proses registrasi ulang dan lapor diri pada jadwal yang ditentukan dianggap mengundurkan diri dan dibatalkan status kelulusannya oleh panitia.
Share This Post To :
Kembali ke Atas
Berita Lainnya :
- Apresiasi Paskibraka Provinsi dan Taekwondo Tahun 2024
- Penyambutan Paskibraka Tingkat Kabupaten Buol dan Provinsi Sulawesi Tengah Angkatan 24
- Penghargaan Kepada Pemenang FLS2N dan OSAI tahun 2024
- Launching Buku Antologi Puisi
- Penghargaan kepada panitia Hari Anak Nasional tingkat Kabupaten dan Provinsi Tahun 2024
Silahkan Isi Komentar dari tulisan berita diatas :
Komentar :
Kembali ke Atas