Apresiasi Paskibraka Provinsi dan Taekwondo Tahun 2024
Senin, 2 September 2024.
Sebelum melaksanakan upacara bendera, bertempat di halaman sekolah SMA Negeri 1 Biau, Kepala Sekolah Bpk Dodi Supardi, S.Pd., M.PKim menerima Kembali Duta Belia Paskibraka Provinsi Sulawesi Tengah 2024 dan Apresiasi Pada Peserta Didik yang Ikut event Taekwondo Open Turnamen Danrem 132 Tadulako Cup 2 Se-Indonesia.
Paskibraka Provinsi Sulawesi Tengah 2024 :
Nur Cinta K. Rahim (Kelas XI - Sultan Agung)
Peserta Didik yang Ikut event Taekwondo Open Turnamen Danrem 132 Tadulako Cup 2 Se-Indonesia :
Medali Emas:
1. Inaya zahra (U 42 Junior Prestasi)
2. Jessica (U 42 Festival)
3. Moh Ardisyansa S. (Over 78 Junior Festival Pemula)
4. Khairul A. Bouty (63 Junior Festival Pemula)
Medali Perak :
1. Moh Rehan Akase (U 48 Junior Festival)
2. Thoriq Fredriks Z. Bakulu (Over 78 Junior Prestasi Putra)
3. Hyacinta Aisha Kyla (Under 41 Kg Pra Kadet B Putri)
4. Tarwangi A Yusuf (Under 44 Kg Junior Putri)
5. Putri Bunga (Under 49 Kg Junior Festival Putri)
Medali Perunggu :
1. Khairul A. Bouty (Poomsae Prestasi Putra)
Pemain Terbaik :
1. Inaya zahra.
Share This Post To :
Kembali ke Atas
Berita Lainnya :
- Penyambutan Paskibraka Tingkat Kabupaten Buol dan Provinsi Sulawesi Tengah Angkatan 24
- Penghargaan Kepada Pemenang FLS2N dan OSAI tahun 2024
- Launching Buku Antologi Puisi
- Penghargaan kepada panitia Hari Anak Nasional tingkat Kabupaten dan Provinsi Tahun 2024
- Penerimaan kembali Purna Paskibraka TKT Kabupaten Buol Tahun 2024
Silahkan Isi Komentar dari tulisan berita diatas :
Komentar :
Kembali ke Atas